-->

Minggu, 15 Mei 2016

Ini Manfaat Menggunakan Jilbab dalam Islam



Mentaati perintah agama
Selamat dari adzab Allah ( adzab neraka ) " Ada 2 macam penghuni nereaka yang tak pernah ku lihat sebelumnya : sekelompok laki-laki yang memegang cemeti laksana ekor sapi, mereka mencambuuk manusia dengannya. dan wanita-wanita yang berpakian namun telanjang, sesat dan menyesatkan, yang di kepala mereka ada sesuatu mirip punuk unta. meraka ( wanita-wanita seperti ini

) tidak akan masuk surga dan tidak akan mencium baunya. sedangkan bau surga tercium dari jarak yang jauh." (HR.Muslim ).
Terhindar dari pelecehan
Memelihara kecemburuan laki-laki
Sifat cemburu adalah sifat Allah SWT. yang telah ditanamkan kepada hati laki-laki agar lebih menjaga harga diri wanita yang menjadi mahramnya.
Akan seperti bidadari surga
" Dalam surga itu ada bidadari-bidadari yang menundukan pandangannya, mereka tak pernah disentuh seorang manusia atau jin pun sebelumnya." ( QS. Ar-Rahman : 56 )

" Mereka laksana permata yakut dan marjan " ( QS. Ar-Rahman : 5 )

Manfaat menggunakan jilbab dalam sains

Mencegah dari penyakit kulit
Penyakit yang disebabkan karena sinar matahari :
Surburn ( terbakar sinar matahari )
Peradangan kulit luar
gatal-gatal karena matahari
kanker kulit
Sinar matahari dari pukul 10 pagi sampai 4 sore dapat menyebabkan kanker kulit. Daerah berpotensi terkena kanker kulit ialah wajah, telapak tangan, lengan dan betis.
Melanoma
Penyakit kanker yang berbahaya yang awalnya seperti penyakit kulit biasa dan menyebar ke tempat-tempat lainnya seperti mata, mulut dan telinga.Penyebab utama penyakit ini karena sering terkena matahari ketika kanak-kanak./http://tausiahagamaislam.blogspot.com/



Baca Artikel Terkait:



1 komentar:


Choose EmoticonEmoticon